1. Pengertian
ownCloud merupakan suatu perusahaan dengan proyeknya yaitu ownCloud project. Slogan perusahaan ini adalah Your Cloud, Your Data, Your Way!. ownCloud yang merupakan salah satu perangkat lunak berbagi berkas gratis dan bebas seperti Dropbox, menyediakan pengamanan yang baik, memiliki tata cara yang baik bagi pengguna aplikasi untuk membagi dan mengakses data yang secara lancar terintegrasi dengan perangkat teknologi informasi yang tujuannya mengamankan, melacak, dan melaporkan penggunaan data.
2. Latar Belakang
Ide mengenai ownCloud muncul sejak 3 tahun yang lalu, lebih tepatnya pada Januari 2010[2]. Saat itu Frank Karlitschek menginginkan perangkat lunak gratis dan bebas untuk dijadikan sebagai solusi untuk permasalahan pada kala itu. Karlitschek merasa bahwa dunia membutuhkan sesuatu yang mudah digunakan, aman, fleksibel dalam mengatur berkas, dan tanpa mengalami kemunduran pada tempat penyimpanannya. Dalam perjalanannya proyek tersebut bergerak dan menemukan berbagai kontributor, ownCloud berhasil membuat berbagai macam rilis dan tersedia dalam 42 jenis bahasa di dunia. Kemudian proyek ini semakin beralih menjadi komersial sebagai usaha pengembangan terhadap pengguna perusahaan.
3. Maksud dan Tujuan
- Menggunakan fitur-fitur dalam owncloud
- memadukan dropbox dengan owncloud
- PC
- OwnCloud yang sudah diinstall
- Dropbox
Install repository epel
yum update yum install epel-release
Install aplikasi yang dibutuhkan, disini ane lebih memilih menggunakan mariadb sebagai database, bukan mysql
yum install -y httpd mariadb-server php php-mysql sqlite php-dom php-mbstring php-gd php-pdo php-json php-xml php-zip php-gd curl php-curl php-mcrypt php-pear
Aktifkan Apache dan MariaDB
service httpd start service mariadb start
Pastikan apache dan mariadb otomatis aktif pada saat komputer di restart
systemctl enable httpd.service systemctl enable mariadb.service
Hardening mariadb dengan menjalankan
mysql_secure_installation
Setup mariadb agar dapat digunakan oleh owncloud
mysql -uroot -p CREATE DATABASE owncloud; GRANT ALL PRIVILEGES ON owncloud.* TO 'nama'@'localhost' IDENTIFIED BY 'password'; FLUSH PRIVILEGES;
Tambahkan file config baru didalam folder konfigurasi Apache:
vi /etc/httpd/conf.d/owncloud.conf <IfModule mod_alias.c> Alias /owncloud /var/www/html/owncloud </IfModule> <Directory “/var/www/html/owncloud”> Options Indexes FollowSymLinks AllowOverride All Order allow,deny allow from all </Directory>
Download aplikasi owncloud
wget https://download.owncloud.org/community/owncloud-8.0.0.tar.bz2 tar -xjf owncloud-8.0.0.tar.bz2 mv owncloud /var/www/html/owncloud/
Pastikan permission folder owncloud dapat dijalankan oleh apache, kemudian restart servicenya
chown -R apache.apache /var/www/html/owncloud/ service httpd restart
Done. Gampang kan? Tinggal mikirin hardening deh kek setup firewall dan lain-lain.
Kita sudah bisa menggunakan owncloud dengan membukanya dari browser
Kita sudah bisa menggunakan owncloud dengan membukanya dari browser
Tidak ada komentar:
Posting Komentar