Assalammu'alaikum wr. wb.
1. Pengertian
Pengertian
proyek secara umum adalah merupakan sebuah kegiatan pekerjaan yang
dilaksanakan atas dasar permintaan dari seorang pebisnis
atau pemilik pekerjaan yang ingin mencapai suatu tujuan tertentu dan
dilaksanakan oleh pelaksana pekerjaan sesuai dengan keinginan dari pada
pebisnis atau pemilik proyek dan spesifikasi yang ada. Dalam pelaksanaan
proyek pemilik proyek dan pelaksana proyek memiliki hak yang diterima
dan kewajiban yang harus dilaksanakan sesuai dengan batasan waktu yang
telah disetujui bersama antar pemilik proyek dan pelaksana proyek.
2. Latar Belakang Dengan merancang projek kita bisa tau apakah target kita tercapai atau tidak.
2. Latar Belakang Dengan merancang projek kita bisa tau apakah target kita tercapai atau tidak.
3. Maksud dan Tujuan
-Menentukan target.
-Mengetahui kita dapat komitmen atau tidak.
B. Jangka Waktu Pelaksanaan
1 hari
C. Uraian
Karakteristik
sebuah proyek :
1. Punya sasaran
2. Ada
rentang waktu tertentu, ada awal dan akhirnya
3. Biasanya
melibatkan beberapa departemen dan pofesional
4. Umumnya
melakukan sesuatu yang sebelumnya tidak pernah dilakukan
5. Waktu, biaya,
dan persyaratan kinerja yang spesifik.
Punya sasaran,
proyek memiliki sebuah sasaran – misalnya : target pembangunan apartemen
sederhana yang direalisasikan dengan membangun 11 tower dalam waktu 4 tahun.
Pembangunan gedung kursus musik yang mampu menampung 50 siswa dengan beraneka
jenis musik.
Karena ada asaran
yang spesifik proyek memiliki sebuah akhir yang waktunya ditetapkan, berlawanan
dengan tugas dan tanggung jawab yang terus menerus dilakukan dalam pekerjaan
tradicional.
Tidak seperti
banyak pekerjaan organizacional yang disegmentasi menurut kekhususan fungsional
proyek umumnya membutuhkan usa gabungan yang terdiri dari berbagai spesialis.
Proyek sifatnya
tidak rutin dan punya beberapa unsur unik. Ciri terakhir proyek memiliki waktu,
biaya dan persyaratan kinerja khusus.
Proyek dievaluasi
menurut pencapaian/penyelesaian, biaya, dan waktu yang dihabiskan.
Peran manajemen proyek sangat signifikan bagi
keberhasilan proyek, terlebih proyek publik, antara lain untuk pencapaian
efektivitas dan efisiensi proyek khususnya yang berhubungan dengan pelaksanaan
fungsi-fungsi manajemen proyek yang terdiri dari perencanaan, pengorganisasian,
pengarahan dan pengendalian proyek. Fungsi perencanaan terkait dengan
pengendalian proyek, dimana alat ukur keberhasilan proyek adalah target capaian
hasil yang ditentukan dalam perencanaan proyek. Di dalam perencanaan proyek ada
prediksi kebutuhan dan analisa lingkungan. Fungsi pengorganisasian menyangkut
pengelolaan SDM dan sumber daya lainnya dan bagaimana pekerjaan dan
fungsi-fungsi dalam pekerjaan proyek dibagi-bagi dan kemudian diintegrasikan
sehingga ada kesatuan gerak pencapaian hasil proyek. Fungsi pengarahan/penggerakan
proyek adalah fungsi kepemimpinan dalam proyek untuk menggerakkan SDM, pola dan
proses komunikasi dalam lingkungan internal dan eksternal proyek. Fungsi
pengendalian proyek menyangkukt monitoring pada proses pelaksanaan proyek dan
evaluasi pada akhir pekerjaan proyek.
D. Kesimpulan
Jadi, dalam melakukan proyek kita harus merencanakan dulu apa saja yang harus dibutuhkan.
http://tipsmotivasihidup.blogspot.co.id
http://pratito-teuing.blogspot.co.id
Sekian dan terimakasih.
Wassalammu'alaikum wr. wb.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar